
Kerajaan Italia yang saat itu dipimpin oleh Raja Victor Emmanuel III secara tegas menyatakan bahwa Kerajaan Itali telah mengambil sikap netral mengenai pecahnya konflik di wilayah Balkan antara Austria-Hongaria dan Serbia. Sikap ini diambil Itali karena tindakan itu merupakan sebuah Agresi yang tidak sesuai dengan prinsip Triple Alliance yang sebagai Aliansi Pertahanan.